Resep camilan Gambir Almond Celup Coklat baik untuk penderita diabetes, sehat enak dan praktis
Bahan Membuat Gambir Almond Celup Coklat:
Nilai gizi per porsi:
Energi: 113 Kalori
Protein: 2,0 gram
Lemak: 8,2 gram
Karbohidrat: 7,9 gram
Sumber Resep Gambir Almond Celup Coklat: tabloid-nakita.com
Untuk komen,kritik dan saran,ane tunggu ea. Thankz :)
Bahan Membuat Gambir Almond Celup Coklat:
- 4 putih telur
- 7 sdm gula fruktosa
- 150 gr margarin non kolesterol (minyak jagung)
- 160 gr tepung terigu
- 50 gr almond sangrai, haluskan
- 100 gr cokelat putih, tim, bagi tiga, tambah pewarna makanan masing 1 tetes merah, hijau, dan kuning
- Kocok putih telur sampai berbusa lalu tambahkan gula fruktosa sambil dikocok sampai kaku. Masukkan tepung terigu dan almond. Aduk rata lalu tuangkan margarin. Aduk kembali.
- Tuang adonan satu sendok demi satu sendok di atas kertas roti beroles margarin lalu buat lingkaran hingga bentuk kue menjadi bulat tipis diameter ±15 cm. Oven sampai agak kecokelatan. Gulung adonan selagi panas. Angkat dan dinginkan.
- Celup ujung kue ke cokelat sedemikian rupa hingga berlapis warna warni. Dinginkan lalu sajikan dalam stoples.
Nilai gizi per porsi:
Energi: 113 Kalori
Protein: 2,0 gram
Lemak: 8,2 gram
Karbohidrat: 7,9 gram
Sumber Resep Gambir Almond Celup Coklat: tabloid-nakita.com
Untuk komen,kritik dan saran,ane tunggu ea. Thankz :)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar