Resep Biskut Havermut Buah, untuk camilan sekeluarga, enak dan bergizi
Bahan Membuat Biskut Havermut Buah:
Nilai gizi per porsi:
Energi: 3,2 Kkal
Protein: 4,0 g
Lemak: 10,1 g
Karbohidrat: 41,6 g
Sumber Rsep Biskut Havermut Buah : tabloid-nakita.com
Untuk komen,kritik dan saran,ane tunggu ea. Thankz :)
Bahan Membuat Biskut Havermut Buah:
- 125 g mentega
- 180 g gula kastor
- 1 butir telur
- 250 g apel halus
- 65 g almond, sangrai
- 125 g kismis
- 250 g terigu swakembang (dapat dibeli di toko swalayan)
- 65 g tepung terigu
- 1 sdt kayumanis bubuk
- 1/4 sdt cengkeh bubuk
- 65 g havermut
- 120 g buttermilk
- Gula warna-warni
- Panaskan oven hingga sulu 1900C, olesi loyang dengan mentega.
- Campur terigu swakembang, tepung terigu, kayumanis bubuk, dan cengkeh bubuk. Aduk rata dan ayak.
- Kocok mentega, tambahkan gula dan telur. Masukkan apel, almond, kismis, dan 3/4 bahan kering ayakan (tepung terigu) sambil diaduk. Tambahkan havermut, bahan ayakan sisa dan butter milk secukupnya hingga adonan padat.
- Taruh adonan setengah sendok teh di atas loyang dan beri jarak. Tekan permukaannya dengan garpu dan panggang selama 12-15 menit.
- Angin-anginkan selama 10 menit. Biskuit ini dapat dilapisi dengan gula warna warni.
- Simpan dalam wadah kedap udara paling lama 5 hari.
Nilai gizi per porsi:
Energi: 3,2 Kkal
Protein: 4,0 g
Lemak: 10,1 g
Karbohidrat: 41,6 g
Sumber Rsep Biskut Havermut Buah : tabloid-nakita.com
Untuk komen,kritik dan saran,ane tunggu ea. Thankz :)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar